Friday, February 06, 2009

Say It With Fonts









Fonts adalah alat visual selain gambar yang kegunaannya sekarang ini sudah menjadi kebutuhan sehari-hari. Nulis email udah pingin milih font ini dan itu. Nulis cerita atau artikel di Word processor udah pingin pakai font ini dan itu. Ngeblog udah punya taste untuk milih font ini untuk keperluan itu dan f
ont itu untuk keperluan ini... Bahkan nulis SMS, post di MukaBuku (FB), chat di messenger dan sebagainya memerlukan pilihan font untuk berkomunikasi.

Nah, ngomong-ngomong soal font. Berikut ini saya ingin berbagi referensi font decorative yang sering dipakai untuk:

1. Comic

2. Nuansa Ethnic
3. Metal & Gothique
4. Movie

5. Hand writing


6. Scetch Book


Silahkan didownload koleksinya disini. Dan ungkapkan hatimu dengan font yang sesuai.

6 comments:

  1. Anonymous10:11 PM

    wah saya suka dengan font handwriting. nice blog...
    untung saya masih bisa blogwalking ke sini.
    salam kenal pak.

    EM

    ReplyDelete
  2. Anonymous5:31 AM

    selera dalam memilih font juga biasanya nunjukkin pribadi orangnya sendiri biasanya mas..hihih..kayak kita pake nulis tangan, kan sifat kita bisa dilihat dari tulisan kita..mm..kalo saya suka yang latin-latin..hehehe..biasanya kalo lagi nyorat-nyoret di komputer juga pake handwritting..hihihihi

    ReplyDelete
  3. Mantap Boss, postingannya.... huruf sebagai elemen visual juga punya kepribadian, karakter, bahkan jenis kelamin. Tipografi adalah salah satu elemen visual yang membedakan Desain Komunikasi Visual dengan seni visual lainnya. Karena meskipun Desain Interior, Fotografi, Mode, atau Seni Rupa lainnya mempelajari elem2 visual tapi yang mempelajari tentang Tipografi ya cuman di Desain Komunikasi Visual aja kayaknya. Jurnalistik juga komunikasi verbal tapi gak nyampe mempelajari huruf secara visual. Godluck !!!

    ReplyDelete
  4. Anonymous4:04 PM

    Lam kenal Pak..
    Thanks kunjungannya ke blog aku..
    Ih bagus-bagus fontnya..

    ReplyDelete
  5. Anonymous12:15 PM

    Lam knl ya pak Q tmn nx Kak mira,
    pak thank's yach udh liat blog Q, O iya font nx bgs2 tuch pak,,,
    sklian yach ajarin freehand nx,
    he,,,

    ReplyDelete
  6. Anonymous4:14 PM

    wawh ada blog tipografi.... :D:D:D

    ReplyDelete